Blognya Anak Kuliahan

Monday, October 10, 2011

Lomba Cipta Cerpen Berbahasa Aceh

Pusat Studi Bahasa Daerah Aceh (PUSBADA) menyelenggarakan “Lomba Cipta Cerpen Berbahasa Aceh”. Persyaratan :
  1. Naskah ditulis dalam bahasa Aceh standar, diketik pada kertas kuarto (A4), huruf Book Antiqua, font 12 pt, spasi 1.5.
  2. Panjang naskah minimal 3 halaman.
  3. Naskah dikirim 3 rangkap dengan melampirkan softcopy (CD atau flashdisk).
  4. Naskah bukan jiplakan/plagiat dan tidak sedang/sudah dipublikasikan.
5.   Naskah diterima s.d. 15 Desember 2011 dan dikirim ke: Panitia Lomba Cipta Cerpen Berbahasa Aceh, Pusat Studi Bahasa Daerah Aceh, Universitas Syiah Kuala d.a Prodi MPBSI Unsyiah, Gedung Pascasarjana Unsyiah.
Pada kiri atas amplop ditulis:
“Lomba Cipta Cerpen Berbahasa Aceh”

Hadiah:
  • Pemenang I     Rp. 2.000.000 + trofi
  • Pemenang II    Rp. 1.500.000 + trofi
  • Pemenang III Rp. 1.000.000 + trofi
  • 10 cerpen terbaik akan dibukukan

Untuk informasi lebih lanjut:
CP : 081360109649 (Ketua Panitia)

Sumber : Koran Serambi Indonesia, Minggu, 09 Oktober 2011

No comments:

Post a Comment